Mencari Inspirasi Sembari Memberikan Motivasi, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Berinteraksi Bersama Pengrajin Mebel Di Wilayah Binaan

Kamis, 29 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Guna menambah Pengetahuan, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Serda Suardi. S melaksanakan interaksi bersama warga berprofesi sebagai pengrajin mebel kayu di Dusun Balangnanno, Desa Ulubalang, Kec. Salomekko, Kab. Bone. Kamis (29/02/24).

Melalui rutinitas di wilayah Babinsa selalu aktif menjalin Komsos bersama seluruh lapisan masyarakat, yang di wilayah binaan baik dengan tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan elemen masyarakat lainnya.

Babinsa Serda Suardi.s melaksanakan Komsos bersama pengrajin kayu yang sedang menggarap sebuah kursi, dalam kegiatan tersebut Babinsa memberikan motivasi, dorongan dan ide yang mungkin bermanfaat guna berkembangnya usaha yang di tekuni.

Komsos yang di lakukan ini guna membangun kerjasama dan keharmonisan bersama seluruh masyarakat, serta mengetahui permasalahan atau keluh kesah yang dihadapi oleh masyarakat dalam menjalankan usahanya,” katanya.

“Saya sangat salut dengan keterampilan mengolah kayu yang dimiliki bapak Ilham tersebut, sehingga dapat menambah ilmu pengetahuan saya dalam bidang pertukangan,” tutur Babinsa Serda Suardi.s. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru