BONE – Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Praka Sultan melaksanakan interaksi melalui Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Cakkela, Kec. Kahu, Kab. Bone. Selasa (27/02/24)
Kegiatan Komsos tersebut di laksanakan yaitu merupakan sarana untuk mempererat hubungan baik yang sudah terbina selama ini, sekaligus untuk mengetahui beberapa informasi yang mungkin sedang terjadi pada saat ini di tengah lingkungan dan pemukiman warga di Desa Cakkela.
Dalam Komsosnya Praka Sultan mengatakan bahwa hidup bermasyarakat di tengah lingkungan yang padat, kita seluruhNya harus rukun dan saling menghargai. Tidak boleh kita mementingkan diri sendiri yang pada ahirNya akan membuat tidak nyaman warga yang lain.
Hal tersebut tentunya dapat menyulut perselisihan atau pun pertengkaran jika di biarkan terus terjadi. Sehingga pada ahirNya akan membuat suasana tidak nyaman di tengah lingkungan,” ucapnya.
Lanjut Babinsa mengatakan Kita yang bermukim disini serta hidup bertetangga dengan warga lainNya harus selalu mengutamakan toleransi demi menghindari timbulNya gesekan atau pun perselisihan,” pungkasnya. (Pendim 1407/Bone)












