Bersama Warga, Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Bergotong Royong Benahi Saluran Air Di Desa Seberang

Senin, 26 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serda Muhammad Hasan Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru bergotong royong bersama warga melakukan pembersihan saluran irigasi di Dusun Jangkali, Desa Seberang, Kec. Lamuru, Kab. Bone. Senin (26/02/24).

Pada kegiatan tersebut, Babinsa bersama warga saling bahu membahu bekerja sama membersihkan saluran irigasi dari tumpukan tanah, dan sampah yang menyebabkan terhambatnya saluran air tersebut.

Babinsa Serda Muh. Hasan Selaku Babinsa setempat mengatakan bahwa’ kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu upaya untuk mengatasi banjir dan untuk menyukseskan pertanian warga di Dusun jangkali sehingga mengoptimalkan sistem irigasi dengan baik,” Ucapnya.

Untuk itu sehingga dilakukan pembersihan saluran air supaya tidak tersumbat dan air tetap lancar mengalir hingga ke area sawah warga apa lagi saat ini sudah mulai musim hujan dan tentunya para petani sangat membutuhkan air dalam mengolah sawah miliknya,” kata Babinsa.

“Lanjut’ mengatakan selain itu juga untuk memupuk rasa kebersamaan dan usaha untuk mempererat hubungan baik kami dengan seluruh komponen warga masyarakat diwilayah binaan sekaligus sebagai wada bersilaturahmi sehingga membuat hubungan semakin harmonis guna mewujudkan kemanunggalan TNI dan rakyat tetap terjaga,” katanya.

Sementara itu Salah satu Warga yang turut dalam giat tersebut mengucapkan terima kasih kepada bpk. TNI Khususnya Babinsa yang telah meluangkan waktu turut hadir ditengah warga bergotong-royong membantu membersihkan saluran irigasi ini, semoga hubungan baik ini tetap dapat terjalin denganbaik dalam kegiatan apapun, ucapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru