BONE – Koptu Ismail Marsuki Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo bersama masyarakat sekitar 35 orang melakukan pendampingan pertanian di lahan milik warga di Dusun Corawali, desa Corawali, Kec. Barebbo, Kab. Bone.
Adapun kegiatan yang dilaksanakan adalah membantu masyarakat melaksanakan tanam pindah padi jenis Ciherang dilahan sekitar 1 hekter yang sudah diolah pemilik sawah.
Pendampingan ini bertujuan untuk Memberikan pemahaman Kepada petani khususnya tanam Pindah itu baik untuk pertumbuhan yang memberikan hasil yang maksimal Dan pemeliharaan tanaman yang tumbuh secara berangsur-angsur menjadi padi Yang berkualitas dan hasil yang memuaskan para petani, ungkapanya Babinsa Corawali Koptu Ismail Marsuki. (Pendim 1407/Bone)












