Tumbuhkan Rasa Cinta Tanah Air Sejak Dini, Babinsa Koramil 1407-10/Ponre Berikan Wasbang

Selasa, 6 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Tumbukan rasa cinta tanah air, Babinsa Koramil 1407-10/Ponre Serda Iwan Setiawan memberikan Wawasan Kebangsaan Wasbang) kepada pelajar di sekolah SDN 193 Bolli, Dusun Lawari, Kec. Ponre, Kab. Bone. Selasa (06/02/24)

Kami Babinsa akan terus berupaya untuk menanamkan dan menumbuhkan rasa cinta tanah air kepada generasi muda saat yang merupakan generasi penerus bangsa, dengan memberikan wawasan kebangsaan di sekolah-sekolah.

Babinsa Serda Iwan setiawan mengatakan, bahwa dirinya di hadapan pelajar bertindak seolah-olah sebagai orang tua yang mengajarkan prinsip diri, cinta terhadap bangsa tanah air kepada anak – anaknya.

“Kegiatan ini semakin digencarkan, dan peduli serta berkomitmen akan turut serta, membentuk generasi bangsa, cerdas pintar dan berakhlak mulia,” Ucap Babinsa Serda Iwan setiawan.

Adapun pola – pola penyampaian yang diterapkan, yakni mendasari tingkat usia pelajar serta menyepadani kebiasaan, sehingga materi yang disampaikan bisa dengan mudah di terima. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru