Interaksi Bersama Warga Desa Pusunge, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Himbau Kamtibmas

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Serda M. Yunus berinteraksi dengan perangkat desa membahas tentang keamanan dan ketertiban lingkungan masyarakat di aula kantor Desa Pusunge, Kec. Cenrana, Kab. Bone. Rabu (17/01/24)

Babinsa M.Yunus menyampaikan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan desa,sekaligus mengajak perangkat desa agar menghidupkan kembali Siskamling, Mengingatkan perangkat desa agar turut menghimbau kepada masyarakat supaya selalu mematuhi aturan dan anjuran dari pemerintah tentang penting nya menjaga lingkungan yang aman bersih dan selalu menjaga kesehatan, ujarnya.

Di tambahkanya menyikapi tahun politik tahun 2024 ini, Babinsa dan para perangkat desa sepakat agar kita tetap jaga kondusifitas wilayah dan menjaga persatuan sesama warga meski beda pilihan dengan mengedepankan silaturahmi semangat persaudaraan dan gotong royong. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru