Babinsa Koramil 1425-05 Batang Dampingi dan Turut Membantu Petani Panen Cabe

Minggu, 7 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JENEPONTO – Bintara Pembina Desa (Babinsa), dituntut berperan aktif melaksanakan pendampingan kepada para petani, dimulai dari penyuluhan, pengolahan lahan, penanaman hingga panen. Hal tersebut sangatlah penting dalam rangka menyukseskan program pemerintah khususnya di bidang ketahanan pangan.

Seperti halnya yang dilakukan Babinsa Koramil 05 Batang Kodim 1425 Jeneponto Sertu Syamsuddin M, aktif melaksanakan pendampingan dan membantu kepada petani panen Cabe di lahan milik Bapak Salehuddin (47) Tahun di Desa Tino Kecamatan Tarowang Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan. Minggu, 07/01/2024.

Babinsa Sertu Syamsuddin menyampaikan, kehadiran Babinsa di tengah-tengah para petani merupakan bukti peran aktif TNI AD dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan di daerah khususnya di wilayah Desa Tino, ucap Babinsa.

Pendampingan yang kami lakukan salah satunya berkoordinasi dan bekerja sama dengan petugas penyuluh lapangan dalam rangka mengecek dan mendatangi lokasi serta memberikan pendampingan melalui penyuluhan langsung kepada para petani sesuai jenis yang di tanami petani agar tidak salah dalam mengolah, menanam dan merawatnya sehingga hasil panen sesuai dengan target yang di harapkan oleh petani. Pungkasnya.

(Pendim 1425/Jeneponto).

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru