Yonif 762/VYS kembali menanam Pohon Kelapa penuhi target awal tahun

Minggu, 7 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorong, Papua Barat Daya. Batalyon Infanteri 762/Vira Yudha Sakti kembali melaksanakan penghijauan kembali dengan menanam bibit pohon kelapa sebanyak 50 tunas pohon kelapa. Tunas pohon kelapa yang ditanam di dalam areal lingkup Yonif 762/VYS merupakan juga upaya satuan dalam rangka membuat satuan yang nyaman dan sejuk sehingga satuan ini terlihat lebih Asri. (Minggu, 7/1/2024)

Penanaman pohon kelapa tetap akan selalu dilestarikan hingga batas target jumlah pohon yang telah ditentukan.

Selain itu latar belakang ataupun tujuan penanaman tunas kelapa ini manfaatnya sangat banyak sekali yang dimana dari bawah batang hingga ujung daunnya.

“Dalam kegiatan penanaman ini kita semua berharap kualitas tanah, air bersih serta ketahanan pangan di satuan akan semakin meningkat sehingga bisa memberikan manfaat bagi Prajurit dan masyarakat di sekitaran wilayah Satuan Yonif 762/VYS, “Pungkas Danyonif

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru