Peduli Dengan Pendidikan, Babinsa Sidey Ajak Anak-Anak Kampung Sidey Jaya Belajar Membaca Dan Menulis

Jumat, 18 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 1801-06/Sidey Kodim 1801/Manokwari Sertu Robby Ukurop dan Kopda Ranto mengajak anak-anak kampung Sidey Jaya dalam belajar membaca dan menulis. Kegiatan ini di laksanakan bertempat di Balai Kampung Sidey Jaya, Distrik Sidey, Manokwari, Papua Barat, Jumat (18/08/2023).

Kopda Ranto mengatakan kegiatan belajar membaca dan menulis dilaksanakan bukan hanya di Sekolah, namun kami selaku Babinsa Di wilayah berperan aktif membantu pihak Guru dan sekolah dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.

Dengan adannya kegiatan tersebut kami yakin kegiatan membaca dan menulis kami akan melaksanakannya terjadwal sesuai kondisi waktu agar anak anak di wilayah tersebut mampu menguasai dan memahaminya, guna menciptakan generasi penerus bangsa yang berkompeten, Ungkapnya.

Sementara itu, Masyarakat Kampung Sidey Jaya Bapak Jarwanto juga mengucapkan terima kasih kepada Babinsa yang sudah membantu dalam kegiatan belajar, semoga dengan peran aktif Babinsa Menjadi motivasi bagi anak-anak kedepanya., kegiatan ini sangat bermanfaat karena dilaksanakan diluar jam sekolah dengan tidak menggangu aktifitas bermain anak anak dan kegiatan lainnya karena kegiatan belajar mengajar yang dilakukan Babinsa juga ada permainan guna mengasah cara berfikir anak untuk hal yang positif.

“Kebanyakan anak anak setelah selesai sekolah banyak yang bermain tanpa ada yang mengarahkan sehingga apa yang dilakukan oleh para Babinsa untuk memberikan pelajaran diluar jam sekolah sangatlah bermanfaat bagi kemampuan anak anak dalam percepatan kelancaran baca tulis.” pungkasnya

Berita Terkait

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng
Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga
Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah
Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Berita Terbaru