Bersama Warga Binaan, Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Rem 141/Tp Bergotong Royong Bersihkan TPU Di Desa Kajaolaliddong

Selasa, 27 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 11/Barebbo Kodim 1407/Bone Korem 141/Tp Serda Firman Usti bersama warga binaannya bergotong royong bersihkan tempat pemakaman umum (TPU) tepatnya di Dusun Bakke, Desa Kajaolaliddong, Kecamatan Barebbo, Kabupaten Bone. Selasa (27/06/23).

Bergotong royong bersihkan makam tersebut sudah menjadi tradisi oleh warga masyarakat Desa Kajaolaliddong, bersama Babinsa dan warga binaannya, pembersihan diantaranya memotong rumput, membersihkan daun dan memotong ranting pohon, selain itu juga merapikan jalan yang menuju makam.

Dengan bergotong royong ini hubungan Babinsa dengan warga masyarakat semakin baik, sehingga terjalin silaturahmi yang baik pula. disamping itu kegiatan gotong royong merupakan hal yang positif yang bertujuan membangun masyarakat dalam menumbuhkan semangat gotong royong.

Diakhir kegiatan gotong royong ini Serda Firman Usti selaku Babinsa Desa setempat menyampaikan kepada warganya bahwa kegiatan gotong royong ini merupakan salah satu program TNI-AD sehingga Bapak Komandan Korem 141/Toddopuli Brigjen TNI Budi Suharto, S.I.P, M,Si melalui Bapak Komandan Kodim 1407/ Bone Letkol Inf Moch Rizqi Hidayat Djohar menekankan kepada seluruh Babinsa jajarannya agar rutin melaksanakan kegiatan tersebut di wilayah binaan masing-masing,” tutup. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Berita Terbaru