Satgas TMMD ke 116 Berikan Materi Wawasan Kebangsaan dan PBB kepada Anak SD

Minggu, 4 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahulu – Satgas TMMD ke 116 Kodim 0912/Kbr mengajarkan latihan PBB dan memberikan materi wawasan kebangsaan kepada para siswa – siswi SDN Laham dan SDK WR.SOEPRATMAN bertempat di Tribun Lapangan Sepak Bola, Kampung Laham Kecamatan Laham Kabupaten Mahakam Ulu, Sabtu (02/06/2023).

Selain Kegiatan fisik Satgas TMMD Ke-116 Kodim 0912/Kbr juga memberikan kontribusi dalam dunia pendidikan dengan mengajarkan Peraturan Baris Berbaris dan memberikan wawasan kebangsaan untuk generasi muda kampung laham khususnya.

Sertu Yuyun selaku pemberi materi mengatakan bahwa pemberian materi PBB dan wawasan kebangsaan kepada anak sejak dini ini sangat penting guna menyiapkan anak bangsa yang berkarakter dan berkepribadian.

Dengan memberikan materi Peraturan Baris berbaris dan wawasan kebangsaan sejak dini maka kita sudah mempersiapkan mereka menjadi generasi bangsa yang handal serta mempunyai visi untuk membangun negeri tercinta,” Ucapnya.

Prinsip-prinsip yang kita tanamkan utamanya kepada para pelajar yang mengikuti kegiatan ini antara lain, kegotong royongan, kesetiakawanan, keadilan, kemanfaatan, akuntabilitas, partisipasi, profesional dan keberlanjutan,” Jelasnya.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru