Peran Aktif Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Rem 141/Tp Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa

Selasa, 23 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dalam rangka meningkatkan sinergitas di wilayah binaanya, Personil Koramil 1407-16/Tonra Rem 141/Tp Serda Suwanto melaksanakan kegiatan Komsos dengan Aparat Desa Bacu bertempat di Kantor Desa Bacu, Kec. Tonra, Kab. Bone. Senin (22/05/23).

Kegiatan Komsos Suasuai perintah Danrem 141/Tp Brigjen TNI Budi Suharto S.ip,M.si Melalui Dandim 1407/Bone Letkol Inf Moch.Rizqi Hidayat Djohar Tugas seorang Babinsa adalah melaksanakan kegiatan kewilayahan, untuk mewujudkan ketahanan wilayah serta kemanunggalan TNI rakyat. Salah satu upayanya dengan mendata kembali wilayah binaannya yang meliputi geografi, demografi maupun kondisi sosial secara berkala agar mengetahui perkembangan wilayah binaan.

Serda Suwanto mengatakan dalam kegiatan Komsos membahas Pengumpulan Data Teritorial untuk Update Data Teritorial di Desa Kumain serta kegiatan bersama pelaksanaan Gakplin Protkes dengan Relawan Desa Kumain.

Komsos serta Puldata Ter yang saya lakukan ini, merupakan tugas dan tanggung jawab saya selaku Babinsa, guna mengetahui kondisi dan perkembangan wilayah binaan melalui data Geo, Demo, Konsos. Dengan aktif melaksanakan Komsos di wilayah binaan akan meningkatkan silaturahmi dan kerjasama dengan aparat desa maupun masyarakat, ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani
Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu
Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan
Wujudkan Kamtibmas Aman, Jajaran Babinsa Kodim 1407/Bone Siaga Di Wilayah Binaan
Dukung Kesejahteraan Petani, Babinsa Koramil 21/Palakka Turun Langsung Benahi Akses Jalan
Kawal Sektor Pertanian, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Pastikan Nutrisi Tanaman Jagung Warga Terpenuhi

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Senin, 12 Januari 2026 - 07:38 WIB

Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan

Berita Terbaru