Jaga Kebugaran Tubuh, Anggota Koramil 1407-05/Ulaweng Rem 141/Tp Laksanakan Senam SKJ-88

Sabtu, 8 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Untuk menjaga kebugaran tubuh dan stamina fisik anggota Koramil 1407-05/Ulaweng Rem 141/Tp di pimpin Bati TUUD Serma Samsuddin laksanakan senam kesegaran jasmani 88 (SKJ-88) bertempat di pos koramil Amali, Kelurahan Mampotu, Kecamatan Amali, Kabupaten Bone. Jumat (07/04/23).

Senam Kesegaran Jasmani (SKJ)-88 tersebut dilaksanakan sebagai pemanasan sebelum para Babinsa melaksanakan kegiatan rutin di wilayah binaan, dengan melaksanakan Senam Kesegaran Jasmani (SKJ)-88 fisik dan tubuh akan menjadi prima, meningkatkan imunitas dan menjaga kebugaran tubuh, sehingga pada pelaksanaan tugas sehari-hari dapat dilaksanakan dengan baik.

Di samping itu juga kegiatan Senam Kesegaran Jasmani (SKJ) ini sebagai tindak lanjut perintah bapak panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono sehingga Danrem 141/Tp Brigjen TNI Budi Suharto, S.I.P, M.S.I memberikan perintah kepada seluruh Kodim  jajaran dalam hal ini Kodim 1407/Bone untuk melaksanakan kegiatan tersebut secara rutin sesuai dengan jadwal dari komando atas.

Senam Kesegaran Jasmani yang populer di era tahun 88 merupakan gerakan senam pemanasan yang melibatkan seluruh anggota tubuh yang sangat baik dan cocok sebelum melaksanakan olahraga lainnya yang lebih berat sehingga dapat mengurangi resiko cedera. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu
Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan
Wujudkan Kamtibmas Aman, Jajaran Babinsa Kodim 1407/Bone Siaga Di Wilayah Binaan
Dukung Kesejahteraan Petani, Babinsa Koramil 21/Palakka Turun Langsung Benahi Akses Jalan
Kawal Sektor Pertanian, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Pastikan Nutrisi Tanaman Jagung Warga Terpenuhi
Perkuat Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Laksanakan Komsos Rutin
Bangun Keakraban Lewat Komsos, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Serap Aspirasi Warga Laponrong
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Pertumbuhan Jagung Di Mattaro Purae

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujudkan Kamtibmas Aman, Jajaran Babinsa Kodim 1407/Bone Siaga Di Wilayah Binaan

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Kesejahteraan Petani, Babinsa Koramil 21/Palakka Turun Langsung Benahi Akses Jalan

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Perkuat Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Laksanakan Komsos Rutin

Berita Terbaru