Komandan Kodim 0116/Nagan Raya Selenggarakan kegiatan Binjaring dengan Mitra Karib di Aula Pandawa Sakti

Kamis, 16 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Bertempat di Aula Pandawa Sakti, Staf Ter Kodim 0116/Nagan Raya selenggarakan Kegiatan Pembinaan Jaring Mitra Karib “Mewujudkan TNI yang Adaptif melalui kegiatan pembinaan jaring mitra karib di wilayah guna mengoptimalkan Deteksi dini, Cegah dini, temu cepat dan Lapor cepat bagi apkowil” sebagai sarana koordinasi dalam upaya untuk mengatasi permasalahan yang ada di wilayah. Kamis (16/03/2023).

Menurut Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Tony Setyo Widodo, menyampaikan bahwa Kegiatan Pembinaan Jaring Mitra Karib yang saat ini di laksanakan Kodim 0116/Nagan Raya di harapkan dapat memberikan informasi serta data yang up to date terkait perkembangan situasi di wilayah guna kepentingan pertahanan dan keamanan.

Untuk itu kegiatan pembinaan mitra jaring dilaksanakan secara terus menerus dengan melibatkan segenap komponen masyarakat sebagai Mitra Karib, yang mana hal tersebut bertujuan untuk menjamin terlaksananya pembinaan apkowil yang memiliki kemampuan temu cepat lapor cepat guna mendukung komando atas dalam menciptakan Stabilitas keamanan di wilayah.

Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Tony Setyo Widodo, dalam sambutannya Dandim mengatakan, “Dengan keterbatasan apparat teritorial di wilayah, para Babinsa tetap di tuntut memiliki kemampuan untuk mendapatkan informasi dan melaporkannya dengan cepat”,ucap Dandim.

“Sehingga jaring mitra karib di pandang perlu, sebagai sarana komunikasi antara Babinsa dengan masyarakat/mitra karib agar bisa mengakses segala informasi terkait kejadian yang timbul di wilayah guna untuk mengantisipasi terhadap kerawanan-kerawanan dan permasalahan yang timbul, sehingga dapat segera diantisipasi secara dini yang selanjutnya diambil solusi yang cepat dan tepat agar tidak menimbulkan kerugian/korban sekecil apapun”.lanjutnya.

Untuk itu Dandim 0116/NAgan Raya di penghujung amanatnya berharap kepada seluruh jaring mitra karib agar terus memberikan informasi kejadian sekecil apapun yang terdeteksi oleh mitra karib yang kemudian dilaporkan kepada Danramil/Babinsa untuk mengantisipasi dinamika yang terjadi di masyarakat. Tutup Dandim.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Pastikan Pertumbuhan Padi Maksimal Demi Swasembada Pangan Desa
Babinsa Koramil 05/Ulaweng Kodim 1407/Bone Pastikan Pertumbuhan Tanaman Jagung Petani Tobenteng Maksimal
Wujud Kemanunggalan TNI, Babinsa Koramil 18/Kajuara Kodim 1407/Bone Serap Aspirasi Warga Di Desa Waetuo
Jajaran Prajurit Kodim 1407/Bone Terus Berjibaku, Perawatan TMP Bone Masuki Tahap Finishing
Peran Aktif, Babinsa Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone Lakukan Pendampingan Posyandu Di Wilayah Binaan
Langkah Preventif Babinsa Koramil 1407-12/Cina : Rangkul Tokoh Masyarakat Demi Stabilitas Wilayah
Kawal Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Langsung Pertumbuhan Jagung Di Pallawarukka
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Pastikan Transparansi Anggaran Desa Uloe Tahun 2026

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Pastikan Pertumbuhan Padi Maksimal Demi Swasembada Pangan Desa

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 05/Ulaweng Kodim 1407/Bone Pastikan Pertumbuhan Tanaman Jagung Petani Tobenteng Maksimal

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Kemanunggalan TNI, Babinsa Koramil 18/Kajuara Kodim 1407/Bone Serap Aspirasi Warga Di Desa Waetuo

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:05 WIB

Jajaran Prajurit Kodim 1407/Bone Terus Berjibaku, Perawatan TMP Bone Masuki Tahap Finishing

Jumat, 2 Januari 2026 - 07:45 WIB

Peran Aktif, Babinsa Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone Lakukan Pendampingan Posyandu Di Wilayah Binaan

Berita Terbaru