BABINSA POS RAMIL MALIND BERSAMA MASYARAKAT KERJA BHAKTI PENGASPALAN JALAN

Selasa, 14 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Pos Ramil Malind Koramil 1707-05/Merauke Kodim 1707/Merauke Koptu Hanafi bersama masyarakat Kampung Sukamaju Distrik Malind Kabupaten Merauke melaksanakan kerja bhakti pengaspalan jalan di wilayah Kampung Sukamaju. Selasa (14/3/2023).

Babinsa Koptu Hanafi menjelaskan bahwa kerja bhakti berupa pengaspalan jalan bersama masyarakat Kampung Sukamaju tersebut tepatnya di Jln. Poros menuju RT.08/RW.02 Kampung Sukamaju dan dalam pelaksanaannya dikerjakan secara gotong royong oleh masyarakat setempat.

“Pengaspalan jalan di Kampung Sukamaju dilaksanakan secara gotong royong oleh masyarakat setempat dan dana yang digunakan menggunakan dana swadaya dari masyarakat RT.08 Kampung Sukamaju itu sendiri”. ungkap Babinsa Koptu Hanafi.

“Sedangkan pendampingan dan ikut serta membantu proses pengaspalan yang saya lakukan tersebut bertujuan membantu meringankan beban masyarakat serta memberikan motivasi untuk selalu semangat dalam bekerjasama”. jelasnya.

Bapak Riyanto selaku sebagai Ketua RT.08 Kampung Sukamaju mengucapkan banyak banyak terima kasih kepada Babinsa Pos Ramil Malind Koramil 1707-05/Merauke yang sudah meluangkan waktu dan tenaganya membantu masyarakat Kampung Sukamaju dalam melaksanakan kerja bhakti pengaspalan jalan sehingga bisa cepat selesai.

“Terimakasih banyak kepada Babinsa Pos Ramil Malind yang sudah membantu masyarakat Kampung Sukamaju melaksanakan kerja bhakti pengaspalan jalan sehingga pekerjaan bisa cepat selesai”. ucap Bapak Riyanto kepada Babinsa Koptu Hanafi.

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Pastikan Pertumbuhan Padi Maksimal Demi Swasembada Pangan Desa
Babinsa Koramil 05/Ulaweng Kodim 1407/Bone Pastikan Pertumbuhan Tanaman Jagung Petani Tobenteng Maksimal
Wujud Kemanunggalan TNI, Babinsa Koramil 18/Kajuara Kodim 1407/Bone Serap Aspirasi Warga Di Desa Waetuo
Jajaran Prajurit Kodim 1407/Bone Terus Berjibaku, Perawatan TMP Bone Masuki Tahap Finishing
Peran Aktif, Babinsa Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone Lakukan Pendampingan Posyandu Di Wilayah Binaan
Langkah Preventif Babinsa Koramil 1407-12/Cina : Rangkul Tokoh Masyarakat Demi Stabilitas Wilayah
Kawal Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Langsung Pertumbuhan Jagung Di Pallawarukka
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Pastikan Transparansi Anggaran Desa Uloe Tahun 2026

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Pastikan Pertumbuhan Padi Maksimal Demi Swasembada Pangan Desa

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 05/Ulaweng Kodim 1407/Bone Pastikan Pertumbuhan Tanaman Jagung Petani Tobenteng Maksimal

Sabtu, 3 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Kemanunggalan TNI, Babinsa Koramil 18/Kajuara Kodim 1407/Bone Serap Aspirasi Warga Di Desa Waetuo

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:05 WIB

Jajaran Prajurit Kodim 1407/Bone Terus Berjibaku, Perawatan TMP Bone Masuki Tahap Finishing

Jumat, 2 Januari 2026 - 07:45 WIB

Peran Aktif, Babinsa Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone Lakukan Pendampingan Posyandu Di Wilayah Binaan

Berita Terbaru