Kali Ini Upacara Di SD 09 Muara Komam Dipimpin Babinsa

Senin, 16 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0904/Paser, Kecamatan Muara Komam. Dalam rangka Upacara Hari Senin di SD 09 Muara Komam Sertu Wiyono bertindak sebagai Pembina Upacara di hadapan Murid beserta Guru. Senin (16/1/2023)

Kepala Sekolah SD 09 Muara Komam Bapak Subani, S.Pd memberikan Apresiasi serta terima kasih kepada Bapak Babinsa terkait dedikasi serta binaannya terhadap siswa siswi di SD kami.

Dalam amanatnya Babinsa Muara Komam mengingatkan kepada siswa siswi SD 09/Muara Komam terkait menjaga serta meningkatkan Kebersihan sekolah.

“Disamping menjadi bersih dan nyaman, para siswa siswi juga terhindar dari penyakit yang diakibatkan karena lingkungan yang jorok dan Kotor” ujar Babinsa Muara Komam.

Kebersihan tidak perlu dibebankan kepada piket kebersihan kelas, namun kita harus tanam dan biasakan serta terapkan kepada diri kita sendiri. Hal ini lebih efektif dan baik untuk kita sendiri maupun untuk orang lain, Sertu Wiyono menambahkan.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani
Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan
Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu
Wujudkan Kamtibmas Aman, Jajaran Babinsa Kodim 1407/Bone Siaga Di Wilayah Binaan
Dukung Kesejahteraan Petani, Babinsa Koramil 21/Palakka Turun Langsung Benahi Akses Jalan
Kawal Sektor Pertanian, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Pastikan Nutrisi Tanaman Jagung Warga Terpenuhi

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Senin, 12 Januari 2026 - 07:38 WIB

Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu

Berita Terbaru