Curah Hujan Tinggi, Babinsa Balai Gemuruh Bantu Warganya Yang Terjebak Banjir

Senin, 26 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sambas – Hujan deras yang mengguyur kawasan kecamatan Subah mengakibatkan banjir di beberapa kawasan termasuk salah satunya di areal Dusun Sempata Desa Balai gemuruh Kec. Subah Kab. Sambas, Senin (26-12-22)

Salah satu Babinsa di Kec. Subah Koptu Eko Wahyudi telah dilaksanakan monitoring Banjir yang diakibatkan oleh curah hujan yang tinggi sehingga mengakibatkan air anak sungai subah meluap dan banjir dengan ketinggian air ±30 Cm sampai 60 cm dan Rumah terdampak sekitar 20 Rumah, Ungkap Babinsa.

Babinsa juga mengimbau kepada warga untuk selalu waspada terhadap curah hujan dan meluapnya air khususnya yang mendiami tepian anak sungai, Tambahnya.

Koptu Eko mengatakan, banjir juga menggenangi jalan dan mengakibatkan terputusnya ruas jalan oleh luapan air yang tinggi dan banyak masyrakat melewati jalan tersebut yang terjebak banjir, Ujarnya.

Terlihat dilapangan Babinsa sigap turun ke jalan untuk membantu warga yang menyeberangi genangan air tersebut dengan mengangkat sepeda motor masyarakat untuk melewati banjir tersebut.

“Hal ini kita lakukan untuk menghindari kemacetan di jalan, yang diakibatkan oleh banjir dan juga banyaknya kendaraan roda dua yang mogok,” Harap Babinsa.

Dan alhamdullilah untuk debit air yang diakibatkan hujan deras yang ada di wilayah ini dapat surut dengan cepat sehingga lalu lintas dapat kembali normal, Pungkas Babinsa. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terbaru