Panas terik Babinsa Posramil Tadu Raya bantu Petani buat Bedengan Cabe

Senin, 12 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya, – Babinsa Posramil Tadu Raya Kodim 0116/Nagan Raya Koptu Topik Hidayat membantu petani dalam mengolah lahan untuk berkebun cabai yang berada di Desa Kuala Tadu, Kecamatan Tadu Raya, Kabupaten Nagan Raya, Senin (12/12/2022).

Di daerah Kecamatan Tadu Raya selain kebun kelapa sawit tidak sedikit juga warga setempat yang bekebun cabai.

”Bapak Hariman akan mulai menanam cabai rawit, sekarang sedang menyiapkan lahannya dan saya ikut turun memberikan pendampingan,” ucap Koptu Topik Hidayat.

”Lahan yang sedang dipersiapkan ini cukup luas karena meningkatnya permintaan cabai,” tambahnya.

Di lokasi Koptu Topik Hidayat bersama Bapak Hariman terlihat membuat beberapa bedengan tanah dengan menggunakan cangkul. Meski cuaca panas tetapi tidak menyurutkan semangat mereka. Dengan perlahan cangkul mereka ayuhkan sampai bedengan tanah tersebut sesuai dengan yang diinginkan.

Koptu Topik Hidayat berharap dengan kehadirannya tersebut selain untuk membantu juga akan memotivasi petani. Dirinya juga berpesan kepada Bapak Hariman agar menyampaikan kepada Babinsa apabila mengalami kendala.

”Kehadiran saya sebagai Babinsa disini untuk membantu dan memotivasi para petani agar dapat meningkatkan kesejahteraan mereka. Saya juga berpesan kepada Bapak Hariman agar melaporkan kepada Babinsa apabila mengalami kendala. Kita akan bersama – sama mencarikan solusinya,” tutur Koptu Topik Hidayat. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Berita Terbaru