TNI Polri Kabupaten Paser Laksanakan Patroli Gabungan Inginkan Kondisi Aman Menjelang Pilkades

Sabtu, 26 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0904/Paser, Kecamatan Tanah Grogot. Dalam rangka menimbulkan Kondisi Aman dan Nyaman di wilayah Kabupaten Paser personel Kodim 0904/Paser dan Polres Paser laksanakan Patroli Gabungan. Sabtu (26/11/2022)

Belasan Aparat Gabungan Kodim 0904/Paser dan Polres Paser mendatangi tempat-tempat ramai khususnya menjelang Pemilihan Kepala Desa se Kabupaten Paser.

“Kegiatan merupakan kegiatan rutin bagi personel Kodim dan Polres, apalagi menjelang Pilkades Periode 2023-2026” ujar Letda Inf Qomarrul Huda Pjs Pasiopsdim 0904/Paser.

Aparat gabungan memberikan himbauan serta memastikan tempat-tempat ramai tidak dijadikan tempat kampanye maupun hal-hal lain yang berkaitan dengan Pilkades.

“Kita harap mengharapkan warga Paser mendukung pelaksanaan Pilkades tahun ini dengan membuat suasana aman dan nyaman tidak ada yang bersiteru antar pendukung” Ipda Latif selaku Kanit Lantas Polres Paser memberikan himbauan.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air
Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:03 WIB

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Berita Terbaru