Penyuluhan Pertanian Dalam Rangka TMMD Ke – 115 Di Lembang Bo’ne Buntu Sisong

Kamis, 3 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tana Toraja – Dalam rangka TMMD ke – 115 TA 2022 dilaksanakan penyuluhan Pertanian kepada masyarakat Buntu Sisong yang tergabung dalam Kelompok Tani. bertempat di Kantor Lembang Bo’ne Buntu Sisong. Kec, Makale Selatan. Kab, Tana Toraja. Kamis, (03/111/2022).

Dalam kesempatan itu Sa Pasi Ter Kodim 1414/Tator. Menyampaikan Program TMMD ke-115 Kodim 1414/Tator tidak hanya melaksanakan kegiatan yang bersifat fisik berupa pengecoran jalan namun juga kegiatan non fisik berupa penyululuhan Pertanian kepada masyarakat yang tergabung dalam Kelompok tani Lembang Bo’ne Buntu Sisong.

Kegiatan non fisik juga menjadi bagian penting dari sasaran yang harus dicapai sebagai bagian tolak ukur keberhasilan atau suksesnya program TMMD 115 Kodim 1414/Tator.

Bapak Theofilus Rungun, selalu penyuluh pertanian mengatakan. kegiatan penyuluhan Pertanian sangat bermanfaat bagi masyarakat kelompok tani, guna memberikan tambahan wawasan pengetahuan sehingga nantinya kelompok tani dapat berinovasi guna meningkatkan kualitas dan kuantitas di sektor pertanian dan peternakan untuk mewujudkan program ketahanan pangan.

Selesai penyuluhan di lanjutkan pemberian bibit secara simbolis oleh Penyuluh Pertanian Bapak Theofilus Rungun.Penrem 141/Tp. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani
Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu
Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Senin, 12 Januari 2026 - 08:45 WIB

Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Berita Terbaru