Eratkan Tali Silahturahmi, Babinsa Tanjung Tengah Laksanakan Komsos dengan Nelayan di Wilayah Binaan

Rabu, 2 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PENAJAM – Upaya dalam membangun Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat senantiasa dilakukan oleh Babinsa demi untuk terwujudnya Kemanunggalan TNI dan Rakyat, hal itu dilakukan Oleh Babinsa Koramil 0913-01/Penajam, Kodim 0913/PPU Sertu Herry saat melaksanakan Komsos dengan nelayan di Muara Tunan RT 07 Kelurahan Tanjung Tengah Kecamatan Penajam Kabupaten PPU, Rabu (02/11/2022).

Sertu Herry dalam kesempatan kegiatan Komsos tersebut membahas tentang hasil tangkapan ikan para nelayan dan cuaca yang tidak menentu. Babinsa juga memberi himbauan kepada warga dan nelayan agar selalu mewaspadai cuaca ketika melaut sebab cuaca saat ini tidak menentu.

Babinsa juga mengajak para nelayan agar bersama-sama menjaga kelestarian laut dan tidak merusaknya sebab profesi masyarakat setempat rata-rata adalah nelayan dan mencari ikan di laut sebagai mata pencaharian para nelayan.

“Kami berharap agar para nelayan tidak melakukan tindakan-tindakan yang dilarang oleh pemerintah hal itu yang dapat merusak terumbu karang dan potensi ikan di lautan,” ujar Herry.

Dalam kesempatan itu, Babinsa menghimbau bahwa pada saat sekarang ini cuaca di laut sangat tidak menentu, diharapkan para nelayan berhati-hati di saat melaksanakan kegiatan mencari ikan, agar para nelayan lebih mengutamakan faktor keamanan dan keselamatan.

Sementara itu,Danramil Penajam Kapten Inf M Aluy menjelaskan,bahwa Babinsa adalah ujung tombak satuan teritorial, yang ada di lapangan maka kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) yang dilaksanakan oleh Babinsa dapat diterima positif oleh masyarakat.

Sumber : Dim 0913/PPU

Berita Terkait

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng
Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga
Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah
Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Berita Terbaru