Sukseskan Swasembada Pangan Babinsa Posramil Suka Makmue Bantu Petani Tanam Padi

Senin, 24 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya, – Sebagai upaya untuk mendukung program pemerintah di bidang swasembada pangan, Babinsa jajaran Kodim 016/Nagan Raya Posramil Suka Makmue Serda Arifendi melaksanakan pendampingan menanam padi di Cot Peuradi Kecamatan Suka Makmue Kabupaten Nagan Raya, Senin (24/10/2022).

Hal itu seperti yang dilakukan oleh salah satu Babinsa anggota Posramil Suka Makmue, Serda Arifendi Ia membantu petani menanam padi di sawah milik Masyarakat Desa binaan warga Desa Cot Peuradi.

Danposramil Suka Makmue Peltu Suwandi mengatakan, kegiatan yang di lakukan anggotanya untuk membantu pemerintah dalam bidang swasembada pangan.

Salah satunya membantu dan mengawasi para petani secara langsung. Peltu Suwandi juga menyampaikan, saat ini di wilayah Kecamatan Suka Makmue banyak petani yang melaksanakan penanaman padi sehingga seluruh Babinsa diminta untuk membantu.

“Bukan itu saja, selain menanam padi, Babinsa juga harus mengawasi jangan sampai ada lahan atau sawah yang tidak ditanami sehingga nantinya dengan cara ini swasembada pangan yang ada di wilayah Kecamatan Suka Makmue dapat tercapai,” ujar Danposramil, kemarin.

Ia menuturkan, kegiatan yang dilakukan Babinsa tersebut merupakan suatu bentuk kepedulian TNI untuk membantu pemerintah dalam mensukseskan swasembada pangan khususnya di wilayah Kodim 0116/Nagan Raya. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng
Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga
Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah
Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Berita Terbaru