Babinsa Monitoring Pembangunan Irigasi Pertanian di Desa Binaan

Sabtu, 3 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PINRANG – Babinsa Desa Waetuwoe Serda Ahmad Albar melaksanakan monitoring pembangunan saluran irigasi di Desa Waetuwoe Kecamatan Lanrisang Kabupaten Pinrang, (03/09/2022).

Serda Ahmad Albar mengatakan sudah menjadi kewajibannya sebagai Babinsa untuk memonitor pembangunan fasilitas umum yang ada di wilayah binaannya, dengan harapan pembangunan berjalan dengan lancar. Pembangunan irigasi diharapkan selesai sesuai waktu yang ditentukan agar para petani tidak terlambat turun sawah karena kekurangan air.

“untuk mengoptimalkan dan mendukung kesuksesan program swasembada pangan dibutuhkan sarana dan prasarana yang baik bagi petani, salah satunya pembangunan irigasi”, Ujar Babinsa.

Labih lanjut Serda Ahmad Albar berpesan kepada warga untuk memanfaatkan dan memelihara saluran irigasi tersebut agar tetap berfungsi dengan baik mengairi persawaan warag, sehingga warga tidak akan kekurangan air lagi dan hasil panen semakin meningkat. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terbaru