HUT RI Ke 77, Dandim Bone Dampingi Bupati Berikan Remisi Kepada Napi

Kamis, 18 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Moch. Rizqi Hidayat Djohar bersama Forkopimda dan Ketua DPRD Kab. Bone mendampingi Bupati Bone pada upacara pemberian remisi umum Narapidana dan Anak Pidana pada peringatan HUT ke-77 Proklamasi Kemerdekaan RI tanggal 17 Agustus 2022 di Lapas Kelas II A Watampone Jl. Laksamana Yos Sudarso, Kab. Bone. Rabu (17/08/22).

Dalam Sambutan Kalapas II A Watampone Bapak Saripuddin Nakku, yang intinya menyampaikan, “Adapun Narapidana yang tidak mendapatkan remisi umum pada tahun ini disebabkan oleh beberapa hal : Putusan Pidana adalah 6 bulan kebawah, Berkas belum lengkap (belum ada eksekusi), Melakukan pelanggara tata tertib, masih adanya perbaikan berkas pengusulan remisi

Pemberian remisi diharapkan mampu memotivasi Narapidana untuk senantiasa mengikuti segala bentuk pembinaan di lapas, sehingga kelak mereka bebas telah memperoleh keterampilan sehingga bisa kembali ke masyarakat sebagai wujud pembinaan kemandirian Narapidana, kami mengaharapkan Bupati berserta hadirin berkenan mengunjungi dan melihat hasil karya Warga Binaan setelah kegiatan ini. “Ucap Kalapas.

Bupati Bone Bone Dr. H. Andi Fashar Mahdin Padjalangi M.Si dalam sambutannya menuturkan bahwasanya Pemerintah memberikan remisi umum kepada Narapidana dan Anak Pidana yang telah memenuhi persyaratan diantaranya dengan berkelakuan baik dan telah menjalani masa pidana sesuai dengan yang telah ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan.

Selanjutnya Dandim 1407/Bone beserta Forkopimda melihat Kerajinan para warga binaan Lapas IIA Watampone selanjutnya foto bersama.

Hadir pada kegiatan tersebut, Danrem 141/Tp Brigjen TNI Djashar Djamil., S.E., M.M.,Bupati Bone Bone Dr. H. Andi Fashar Mahdin Padjalangi M.Si, Wakil Bupati Bone Drs. H. Ambo Dalle, Dandenpom XIV/1 Mayor Cpm Azis Hamdani, S.H.,M.Hum., Danyon C Pelopor Brimob Bone Kompol Nur Ichsan S. Sos., Wakapolres Bone Kompol Safaruddin. M. SH. M. SI., Kepala BNN Kab.Bone AKBP Ismail Husain, S.H.M.H., Sekda Kab. Bone Drs H. Andi Islamuddin M.H., Ketua DPR Kab. Bone Irwandi Burhan, Kepala Kalapas Kab.Bone Saripuddin Nakku, Ketua Pengadilan Negri Kab.Bone Safri Abdulla, S.H.M.H., Para Kabag dan Perwira Polres Bone, Jajaran Unsur Forkopimda Kab. Bone.(*)

Berita Terkait

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terbaru