BONE – Babinsa Koramil 12/Cina Kodim 1407/Bone melaksanakan Pembinaan Wawasan Militer (Binwanmil) bertempat di SMPN 2 Cina tepatnya di Dusun Bulu Dua, Desa Tanete Harapan, Kecamatan Cina, Kabupaten Bone. Selasa (02/08/2022).
Dalam kegiatan tersebut Babinsa tidak bosan bosannya melaksanakan kegiatan binwanmil di wilayah binaan karena merupakan tugas pokok sebagai Babinsa.
Sebagai aparat kewilayaan sudah seharusnya bagi kami untuk mempererat tali silaturahmi dengan guru dan tata usaha di wilayah dan sekaligus situasi wilayah binaan agar tetap selalu dalam keadaan aman dan kondusif di wilayah binaan tutup Babinsa.(*)












