Personel satgas TMMD ke 114 kerja Bhakti bersihkan rumput liar di sekitar Halaman SDN pigo

Senin, 1 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaimana – Untuk memelihara lingkungan agar tetap bersih dan bentuk kepedulian antar sesama, 6 orang Personel Satgas TMMD Ke-114 Kodim 1804/Kaimana yang dipimpin langsung oleh Serda Sofyan T melaksanakan kerja bhakti pemotongan rumput liar sekitar halaman masuk ke SD Negeri pigo Kampung pigo Distrik Teluk Arguni Kabupaten Kaimana Papua barat. Senin (01/8/22).

“Kegiatan kerja bhakti membersihkan rumput liar tersebut kita lakukan dengan tujuan agar halaman masuk ke SD Negeri pigo termasuk pekarangannya tetap bersih sehingga dapat membantu meningkatkan semangat anak-anak dalam mengikuti proses belajar serta memberikan rasa nyaman”. ugkap Serda Sofyan T

“Cuaca yang sering hujan membuat rumput liar di halaman masuk SD Negeri pigo termasuk dipekarangannya cepat tumbuh, dengan kehadiran kami personel Satgas TMMD Ke-114 Kodim 1804/Kaimana untuk membangun 3 unit rumah layak huni ,jalan kampung,Sarana olahraga dan tempat pengambilan air bersih untuk masyarakat juga rutin melaksanakan kegiatan sosial seperti yang saat ini kita lakukan membantu pihak sekolah memotong rumput disekitar halaman dan jalan masuk menuju sekolah”. jelasnya.

Serda Sofyan T menambahkan, kegiatan kerja bhakti seperti yang kita lakuan ini kiranya dapat dijadikan salah satu contoh untuk masyarakat setempat termasuk anak-anak untuk membiasakan diri berkerja bersama-sama untuk kepentingan bersama dalam menjaga serta memelihara lingkungan agar tetap bersih.

Dikesempatan yang sama Danki Satgas TMMD Ke-114 Kodim 1804/Kaimana Lettu Inf Leonard Sahulata menegaskan, bahwa kegiatan yang dilakukan personel Satgas TMMD membantu pihak sekolah SD Negeri pigo membersihkan rumput tersebut sama sekali tidak mengganggu jalannya pembangunan 3 unit rumah layak huni ,jalan kampung,Sarana olahraga dan tempat pengambilan air bersih untuk masyarakat Kampung pigo yang sampai saat ini masih terus berjalan. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru