Cegah kebakaran, Tim gabungan lakukan patroli karhutla

Jumat, 24 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutai Kartanegara – Dalam rangka mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) Babinsa 0906-11/Kenohan Sertu Zaini bersama tim gabungan melakukan patroli gabungan di wilayah hukum kenohan, Jum’at (24/6/2022).

Patroli gabungan tersebut menyasar semak belukar, hutan bahkan lahan yang baru di buka oleh warga yang akan di gunakan untuk berkebun, selain itu patroli juga melakukan pengecekan sumber air yang ada guna mengantisipasi bila terjadi kebakaran.

Sertu Zaini mengatakan “Kegiatan patroli tersebut selain melakukan pengecekan sumber air dan lahan belukar dan hutan juga memberikan himbauan serta edukasi kepada warga masyarakat agar tidak sembarangan membakar ditakutkan dapat minumbulkan kebakaran yang lebih besar lagi”, ucapnya.

Ia juga memberitahukan “Kepada warga bahaya akan membakar semak belukar selain dapat mecemari udara juga dapat menimbulkan penyakit ISPA yang menyerang saluran pernapasan, mari kita jaga lingkungan terutama hutan yang ada di seputaran lingkungan kita agar tetap selalu asri karena hutan yang kita jaga akan memberikan udara yang sehat bagi kita semua”, imbuhnya.

Adapun yang tergabung dalam patroli gabungan karhutla tersebut diantaranya Polsek Kenohan Aiptu Hery Susilo Priono, Babinsa Sertu Zaini, staf UPTD KPHP Atot Iskandar beserta anggota, Masyarakat Peduli Api (MPA) Tardi beserta anggota dan angota linmas.

Sumber : Kodim 0906/Kkr

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru