Tanjung Selor – Danrem 092/Maharajalila Brigjen TNI Rifki,S.E., M.M. bersama Danlantamal dan Danlanud menghadiri Penutupan Lomba Balap Perahu Ketinting Kapolda Cup 2022 (Minggu,19 Juni 2022)
Lomba balap perahu ketinting ini diikuti oleh masyarakat di wilayah Kaltara dengan antusias yang dilaksanakan di Pelabuhan Kayan 1 Kabupaten Bulungan.
Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara Ke-76 dengan beberapa kelas mesin ketinting yaitu kelas 5-6,5 PK, kelas 13-18 PK.
juara 1 di kelas 5-6,5 PK mendapatkan Rp.5.000.000
juara 1 dikelas 13-18 PK mendapatkan Rp.5.000.000
dan doorprize berupa Kulkas untuk pemberi semangat bagi peserta yang tidak mendapat juara dalam perlombaan tersebut. (*)
Editor: A2W












