BONE – Babinsa Koramil 05/Ulaweng Kodim 1407/Bone hadiri kegiatan perpisahan & Wisuda TK Mappangarae dan TK Putra Batara, bertempat di Desa Pallawarukka, Kecamatan Ulaweng, Kabupaten Bone.
Kegiatan tersebut di hadiri oleh : Akp H. Abdul Rahim SE MM, Kapolsek Ulaweng dan Serma Syamsuddin (Yang mewakili Danramil Ulaweng), penilik Paud Kab. Bone HJ.Tasmawati,S.Pd Ketua yayasan TK Mappangarae Desa Pallawarukka Lidya Fadillah Latif, S.Sos Ketua yayasan TK Putra Batara Desa Timusu Siswa siswi TK Mappangarae sebanyak 35 orang dan TK Putra Batara sebanyak 19 orang Orang tua siswa siswi TK Mappangarae, TK Putra Batara dan tamu undangan.
Pada kesempatan itu juga, Babinsa Serma Syamsuddin (mewakili Danramil 1407/05 Ulaweng Kapten Inf. H. Jumadi menyapaikan semoga atas terlaksananya kegiatan perpisahan wisuda TK Putra Batara Mappangarae, semoga ke suksesan bersama kalian menuju gerbang masa depan yang gemilang, ungkapnya.(*)












