Tingkatkan Kemampuan dan Kemahiran Prajurit, Kodim Kutai Kartanegara Gelar Latihan Menembak

Rabu, 8 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTAI KARTANEGARA – Dalam upaya memelihara dan meningkatkan kemampuan serta kemahiran menembak, Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) menggelar latihan menembak Triwulan – II tahun anggaran 2022 di lapangan tembak Stadion Aji Imbut desa Perjiwa kecamatan Tenggarong Seberang Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Rabu (8/6/2022).

Latihan menembak merupakan salah satu upaya Kodim 0906/Kutai Kartanegara membina serta mengasah prajuritnya dalam meningkatkan kemampuan menembak melalui program yang terencana pada setiap Triwulannya.

Di kesempatan tersebut Pasi Ops Dim 0906/Kutai Kartanegara Kapten Arm. Patar Silalahi menyampaikan “Latihan menembak merupakan salah satu program dibidang operasi Triwiulan- II tahun anggaran 2022 dalam upaya meningkatkan kemampuan dan mengasah kemahiran prajurit dibidang menembak”.

“Hari ini kami menggelar latihan menembak laras panjang dan pistol Triwulan- I tahun anggaran 2022 sebagai salah satu upaya satuan meningkatkan kemampuan prajurit dalam menembak”, ungkap Patar.

Lebih jauh dia mengatakan indikator keberhasilan suatu latihan adalah faktor keamanan karena suatu latihan tidak akan ada artinya jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan atau biasa yang disebut human error

“Diawal mulainya latihan kami sudah menyampaikan dan menekankan kepada seluruh prajurit yang mengikuti latihan menembak agar selalu mengikuti instruksi pimpinan latihan serta disiplin dengan aturan mekanisme dilapangan menembak”, tegas Pasi Ops.

Sumber : Dim 0906/Kkr

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru