Berikan Motivasi, Babinsa Bontocani Aktif Dampingi Pelaku UMKM Di Desa Binaan

Jumat, 20 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dalam upaya memberikan motivasi dalam mengembangkan usaha, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Sertu Baharudin kunjungi pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) di Desa Bana, Kecamatan Bontocani, Kabupaten Bone. Rabu( 18/05/22).

Kegiatan yang ia lakukan selaku Babinsa merupakan komunikasi sosial (Komsos) untuk menjalin komunikasi dan ajang silaturahmi Babinsa dengan warga binaan.Sebagai prajurit teritorial, seorang Bintara Pembina Desa (Babinsa) sudah selayaknya selalu bersentuhan dan dekat dengan warga yang ada di wilayah binaanya.

Menurut Sertu Baharuddin,kegiatan semacam ini rutin kami lakukan untuk menjaga hubungan silaturahmi dengan Warga Binaan juga memberi semangat dan support pada para pelaku usaha rumahan.

“kita sebagai babinsa merasa terpanggil ikut serta memberikan motivasi kepada masyarakat guna membangkitkan semangat warga binaan agar dimasa pandemi ini pelaku usaha tetap bersemangat dan mengembangkan usaha guna meningkatkan dan mempertahankan perekonomian yang semakin sulit dampak dari wabah pandemi ini” jelas Sertu Baharuddin.

Dalam hal ini juga babinsa mengajak seluruh pelaku usaha UKM di desa binaannya untuk tetap meningkatkan dan mengembangkan agar roda perekonomian tetap berjalan dengan baik”,tutup Sertu Baharuddin.(*)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:28 WIB

Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terbaru